Ngobrol Bareng Warga, Polsek Susukan Lebak Ciptakan Kamtibmas

    Ngobrol Bareng Warga, Polsek Susukan Lebak Ciptakan Kamtibmas

    KAB.CIREBON -  Dalam rangka pemolisian masyarakat bhabinkamtibmas Desa Wilulang Briptu HUSNI melakukan sambang warga sambil memberikan himbauan kamtibmas, supaya sama-sama menjaga keamanan lingkungannya dan jikalau terjadi sesuatu hal yang menyangkut gangguan kamtibmas untuk segera menghubungi bhabinkamtibmas atau Piket Polsek Susukan Lebak, Jum'at (02/06/2023).

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman S.I.K MH., melalui Kapolsek Susukan Lebak Polresta Cirebon Polda Jabar AKP Soleh Siswoyo, S.H. kegiatan sambang warga ini merupakan suatu kewajiban guna menjaga keamana dan ketertiban kewilayahan yang harus di dukung dari warga masyarakat sehingga bisa tercipta  kamtibmas yang kondusif serta adanya rasa aman  dan nyaman bagi masyarakat. 

    polri polresta cirebon
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Pangenan Dialogis Bersama Warga Ciptakan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Cipta Kondisi, Polsek Susukan Lebak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Ikuti Kami