Maksimalkan Pelayanan Arus Mudik dan Balik Ops Ketupat Lodaya 2022, Pos Pam Kalijaga Polres Ciko Dirikan Tenda Darurat

    Maksimalkan Pelayanan Arus Mudik dan Balik Ops Ketupat Lodaya 2022, Pos Pam Kalijaga Polres Ciko Dirikan Tenda Darurat

    KOTA CIREBON - Suasana lebaran hari ke 2 masih saja didominasi para pemudik asal jakarta dan sekitarnya. Guna memberikan pelayanan, khusus sarana tempat bagi pemudik. Kapospam Kalijaga Iptu Wawan hermawan. SH Mendirikan Pos payung dan tenda-tenda darurat di Simpang 3 karanganom kota Cirebon, Selasa (03/05/2022).

    Ditempat terpisah Kapolres Cirebon Kota (Ciko) AKBP M. Fahri siregar, SH.S.IK.MH mengatakan, "Saya sangat bangga dan apresiasi, atas ide kreatif dan inisiasi yang dilaksanakan oleh Kapospam Kalijaga. Dengan mendirikan tenda payung dan tenda darurat, sebagai antisipasi para pemudik beristirahat, " jelas Akpol 2002 ini.

    Lanjut Fahri, "apa yang telah di kerjakan oleh pos pam Kalijaga merupakan hal kecil tapi sangat membantu bahkan bermanfaat bagi para pemudik, " jelas Kapolres Ciko melalui Kapolsek Lemahwungkuk Iptu Wawan hermawan, SH.

    Seperti diketahui bahwa, dalam waktu dekat. Akan terjadi arus balik, dan hal ini yang perlu di antisipasi jajaran kepolisian.

    Selain itu Kasi humas Polres ciko menambahkan "Dihimbau kepada seluruh warga masyarakat. Agar bisa bersama sama menjaga situasi harkamtibmas. Hati-hati diperjalanan semoga sehat dan selamat sampai tujuan. Serta merayakan kemenangan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan diantaranya memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, mengurangi mobilisasi dan menghindari kerumunan. Jika membutuhkan bantuan polisi bisa menghubungi Call Center 24 jam pada nomor TMC 0895 3842 13712 dan PAWAS 0815 7262 9112. Tutup Iptu Ngatidja. SH.MH Kasi humas Polres Cirebon Kota. (Bekti)

    Polres Cirebon Kota Kota Cirebon Jawa Barat Polda Jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Dalam Terik Matahari Anggota Polres Ciko,...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Rasa Aman Saat Lebaran, Kapolsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan Kepada Puluhan Personel Polresta Cirebon Berprestasi
    Melalui Sambang Satkamling, Bhabinkamtibmas Desa Cikalahang Polsek Dukupuntang, Sampaikan Pesan Kamtibmas Dalam Rangka Operasi Jaran Lodaya 2024
    Police Goes Too School, Polsek Kaliwedi Laksanakan Sambang Sekolah
    Pengaturan Lalu-lintas pagi hari memberikan pelayanan Prima kepada masyarakat dan anak2 sekolah.
    Melalui Jum'at Curhat Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. menyampaikan tugas Orang Tua dan Guru sebagai Peranan Penting Dalam Mendidik Anak-anak.
    Ajak Jaga Kamtibmas Dan Kerukunan, Kapolsek Pabuaran AKP Much. Soleh, SH. Gelar Minggu Kasih Di Gereja Santa Theresia.
    Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan Kepada Puluhan Personel Polresta Cirebon Berprestasi
    Polsek Sumber Gelar Doa Bersama Sebelum Melaksanakan Tugas
    Kapolsek Sumber Polresta Cirebon Pimpin langsung giat Patroli KRYD,cegah gangguan kamtibmas
    Sambangi warga sampaikan pesan Kamtibmas untuk menjaga kondusifitas wilayah tetap terjaga dengan baik.
    Para Pejabat di Kelurahan Diperiksa Inspektorat terkait Kasus Sewa Tanah
    Bhabinkamtibmas Desa Jatiseeng Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Silaturahmi Dengan Masyarakat
    Berikan rasa aman kepada pemudik, Polsek Arjawinangun hadir memantau pemudik yang menggunakan jasa  KAI yang turun di stasiun Arjawinangun.
    Berikan Pelayanan Terbaik, Polsek Pabuaran Laksanakan Pengaturan
    Tampung Masukan Dan Keluhan Dari Masyarakat Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon Menggelar Jumat Curhat Bersama Pedagang  Dan Parkir Di Pasar Pabuaran Kidul

    Ikuti Kami